Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kepindahan Ivan Perisic ke Manchester United Bergantung Pada Anthony Martial

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 25 Juli 2017 | 17:44 WIB
Gaya selebrasi gol pemain sayap Inter Milan, Ivan Perisic, selepas menjebol gawang Juventus dalam laga Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, 18 September 2016.
MARCO BERTORELLO / AFP
Gaya selebrasi gol pemain sayap Inter Milan, Ivan Perisic, selepas menjebol gawang Juventus dalam laga Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, 18 September 2016.

Transfer gelandang sayap Inter Milan, Ivan Perisic, ke Manchester United akan ditentukan oleh Anthony Martial.

Dilansir BolaSport dari Calciomercato, Inter akan melepas Perisic ke United dengan syarat kehadiran Martial dalam paket transfer.

Sejauh ini, Inter dan United belum sepakat soal nilai transfer Perisic.

Setan Merah menyiapkan dana sampai 40 juta poundsterling (sekitar 694 miliar rupiah) untuk mendatangkan pemain timnas Kroasia tersebut.

(BACA JUGA: Ini Alasan Pemain Manchester United Pilih Nomor Punggung 14)

Namun, pihak Inter menginginkan nilai transfer 45 juta poundsterling (sekitar 781 miliar rupiah) untuk gelandang berusia 28 tahun itu.

Martial mungkin bisa menjadi solusi untuk selisih harga tersebut.

Inter Milan disebut ingin menggaet Martial dengan status pinjaman selama satu musim sebelum memermanenkannya pada musim panas 2018.

Belum jelas apakah pihak Manchester United akan rela mengorbankan Martial untuk mendatangkan Perisic ke Old Trafford.

Pemain tim nasional Prancis berusia 21 tahun itu, tampil kurang tajam dengan catatan delapan gol dari 42 penampilan pada musim 2016-2017.

Manajer Jose Mourinho mungkin bakal mengabaikan rapor minor tersebut menilik penampilan impresif Martial pada pramusim di Amerika Serikat.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : Calciomercato

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X