Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Piala Super Italia - Jika Ingin Pertahankan Gelar Scudetto, Inilah Ujian Sesungguhnya bagi Juventus

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 13 Agustus 2017 | 12:41 WIB
Paulo Dybala saat mengenakan nomor punggung barunya yakni 10 di Stadion Allianz, Turin, Kamis (10/8/2017).
Dok. @PauloDybala_JR
Paulo Dybala saat mengenakan nomor punggung barunya yakni 10 di Stadion Allianz, Turin, Kamis (10/8/2017).

Juventus mengakhiri laga pramusim dengan penampilan buruk kala ditaklukkan Tottenham Hotspur dengan skor 0-2, Sabtu (5/8/2017).

Penampilan seperti saat melawan Tottenham Hotspur harus segera dibenahi jika Juventus masih ingin meramaikan perburuan gelar Serie A.

Minggu (13/8/2017) atau Senin dini hari WIB, sang juara bertahan Liga Italia akan melakoni ujian berat perdana menjelang musim baru dengan menghadapi Lazio di Piala Super Italia 2017.

Lini belakang Juventus yang kerap kecolongan harus diperkuat sebelum kompetisi liga resmi dimulai.

Rasa sedih dan kehilangan setelah ditinggalkan Leonardo Bonucci harus segera dilupakan Bianconeri.

Saatnya menatap masa depan dengan meramu kekuatan melalui pemain-pemain yang ada.

(Baca Juga: Semua Mata Tertuju pada Juventus Melebihi Klub Lain)

Di lini depan, Juventus akan mengandalkan trio yang musim lalu biasa dipasangkan: Mario Mandzukic, Gonzalo Higuain, Paulo Dybala.

Kehadiran pemain-pemain baru seperti Douglas Costa, Federico Bernardeschi, dan Mattia De Sciglio diharapkan dapat meningkatkan produktivitas Juventus.


Bek Juventus, Daniele Rugani (tengah), berpose bersama medali juara Liga Italia setelah mengalahkan Crotone di Juventus Stadium, Turin, pada 21 Mei 2017.(MIGUEL MEDINA/AFP)


Editor : Beri Bagja
Sumber : whoscored.com, transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Drawing Piala Asia U-20 2025 - 2 Calon Lawan Timnas U-20 Indonesia Ikuti Turnamen di China pada November Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X