Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dwight Yorke: Pemain Muda Indonesia Tidak Boleh Minder!

By Septian Tambunan - Sabtu, 5 Agustus 2017 | 23:51 WIB
Striker Manchester United, Dwight Yorke (kiri), mencetak gol ke gawang Coventry City dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 14 April 2001.
ROBIN PARKER/AFP
Striker Manchester United, Dwight Yorke (kiri), mencetak gol ke gawang Coventry City dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 14 April 2001.

Striker legendaris Manchester United, Dwight Yorke (45), memberikan tips kepada anak-anak Indonesia agar tidak minder dalam mengarungi proses menuju pemain profesional.

Hal tersebut diungkapkan Dwight Yorke dalam acara Danamon Festival di Mall Atrium Kota Kasablanka, Jumat (4/8/2017), saat diminta memberi saran agar anak-anak muda Indonesia bisa menjadi pemain hebat seperti dirinya.

"Saya sudah cukup sering berkeliling Asia dan mendengar bahwa mereka menganggap dirinya tidak cukup kuat untuk bersaing dengan orang-orang Inggris, Brasil, atau Eropa," kata Yorke.

"Namun, ini bukan tentang siapa kamu, tetapi apa yang kamu inginkan dan seberapa keras kamu mau berjuang untuk mewujudkan keinginan tersebut," ucap Yorke.

Baca Juga:

Yorke merupakan teladan tepat karena mampu meraih kesuksesan di level klub maupun tim nasional.

Bersama Manchester United, dia mampu menyabet gelar Liga Inggris dalam tiga musim beruntun (1999, 2000, 2001).

Sementara itu, dengan balutan kostum Trinidad dan Tobago, Yorke mampu mengantar negaranya tampil untuk kali pertama di Piala Dunia pada 2006.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : -
REKOMENDASI HARI INI

Sisi Lain Pemain Timnas Indonesia Sebelum Jalani Pertandingan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X