Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Pemain Persib Bandung Jadi Wasit Indonesia dan Bertugas di Piala AFF U-18 2017

By Irwan Febri Rialdi - Sabtu, 9 September 2017 | 16:19 WIB
bangbang Syamsudar
asistenreferee.blogspot.co.id
bangbang Syamsudar

Indonesia mengirimkan tiga wasit untuk bertugas pada Piala AFF U-18 2017 di Myanmar. Satu dari ketiga orang itu adalah eks pemain Persib Bandung.

Untuk posisi wasit, PSSI mengirim Thoriq Alkatiri (Jawa Barat) dan Dwi Purba Wicaksana (Jawa Tengah).

Satu nama lagi adalah Bangbang Syamsudar juga dari Jawa Barat dengan tugas sebagai asisten wasit.

Siapa yang menyangka salah satu dari mereka merupakan pemain Persib Bandung saat berusia 15 tahun.

Dilansir dari blog pribadi Bangbang Syamsudar, dia tercatat sebagai pemain Persib U-15 dari 2001 hingga 2004.

(Baca juga: Bungkam Timor Leste, Timnas U-19 Malaysia Kuasai Grup A Piala AFF U-18)

Pria 29 tahun ini memutuskan untuk menjadi wasit sejak 2006.

Berikut catatan kursus dan karier wasit Bangbang Syamsudar:

  • C3 (tingkat kabupaten/kota) pada 2006 di Kabupaten Bekasi
  • C2 (tingkat provinsi) pada 2008 di Kabupaten Sukabumi
  • C1 (tingkat Nasional) pada 2009 di Kabupaten Kuningan
  • FIFA (Asisstant Referee) di Bangkok Thailand (2013-sekarang)

Selain memiliki prestasi sebagai pemain saat membela Persib U-15, wasit yang sempat menjadi presenter di Bandung TV ini juga berpendidikan tinggi.

Bangbang merupakan wasit yang berpendidikan formal hingga S3.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com, asistenreferee.blogspot.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X