Timnas U-16 Indonesia kini tengah menatap ajang kualifikasi Piala Asia U-16 Malaysia 2018.
Mengarungi gelaran Piala Asia U-16 kali ini, Indonesia sejatinya memiliki catatan apik dalam ajang dua tahunan tersebut.
Sejak awal keikutsertaannya di tahun 1985, Indonesia terhitung sudah lima kali lolos ke putaran final Piala Asia U-16.
Perlu diketahui, Timnas U-16 Indonesia sempat menjadi kontestan Piala Asia U-16 pada 1986, 1988, 1990, 2008, dan 2010.
Tak heran, berkat ajang tersebut nama-nama pemain besar bermunculan di permukaan sepak bola Indonesia.
Berikut BolaSport.com merangkum beberapa nama pemain pilar Timnas U-16 di Piala Asia U-16 2008 dan 2010:
1. Manahati Lestusen
Pemain asal Tulehu ini menjadi pilar di skuat Timnas U-16 di Piala Asia U-16 2008 sebagai pemain stopper. Berkat penampilan apiknya saat itu, kini namanya kerap menjadi langganan Timnas Indonesia di berbagai level. Manahati saat ini membela klub Liga 1, PS TNI.
2. Rizky Pellu
Editor | : | Stefanus Aranditio |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar