Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP GP Inggris 2017 - Meski Berhasil Naik Podium Ketiga, Valentino Rossi Ragu Dia Bisa Menjadi Juara MotoGP

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 28 Agustus 2017 | 07:09 WIB
Valentino Rossi mendapatkan cedera di jarinya ketika Gp Republik Ceko 2014
crash.net
Valentino Rossi mendapatkan cedera di jarinya ketika Gp Republik Ceko 2014

Pebalap tim Movistar Yamaha Racing, Valentino Rossi, mengungkapkan keraguan soal peluangnya menjuarai MotoGP musim ini pasca-balapan di Sirkuit Silverston, Inggris, Minggu (27/8/2017).

Berkat podiumnya di seri balapan MotoGP Inggris, Rossi berada di posisi keempat klasemen sementara MotoGP.

The Doctor tertinggal 26 poin dari pemuncak klasemen sementara, Andrea Dovizioso.

Selain itu podium di balapan kemarin menjadi podium ke-190 bagi Valentino Rossi sepanjang karirnya di MotoGP.

"Ya saya punya selisih 26 poin yang mana tidak terlalu besar dan masih tersisa enam seri sekarang, itu cukup banyak," kata Valentino Rossi saat konferensi pers.

Balapan MotoGP masih menyisakan enam seri sebelum musim 2017 berakhir.

(Baca Juga: Hasil Balapan MotoGP Inggris, Valentino Rossi Podium Tiga di Balapan ke-300)

Terdekat adalah balapan seri GP San Marino yang akan dilangsungkan pada tanggal 10 September 2017.

Di atas kertas, Rossi sebenarnya masih berpeluang untuk bisa menjadi juara MotoGP andai mampu tampil maksimal di enam seri balapan tersisa.

"Tapi bagi saya itu (menjuarai ajang MotoGP) sulit," kata Rossi menyambung.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal Korea Masters 2024 - Putri KW Waspadai Balas Dendam Saat Ana/Tiwi Ditantang Wakil China, Dejan/Gloria Jumpai Mantan No.1 Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X