Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Banyak Pebalap Mengincar Tempatnya, Begini Kata Valentino Rossi

By Samsul Ngarifin - Senin, 4 September 2017 | 04:40 WIB
Valentino Rossi usai sesi kualifikasi di GP Inggris 2017 pada hari Sabtu (26/8/2017)
MOTOGP.COM
Valentino Rossi usai sesi kualifikasi di GP Inggris 2017 pada hari Sabtu (26/8/2017)

Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, mengatakan bahwa banyak pebalap yang menginginkan tempatnya di Yamaha.

Kontrak Valentino Rossi bersama Yamaha sendiri akan berakhir pada tahun 2018, meskipun begitu ada indikasi perpanjangan kontrak.

Sebelumnya, Jonas Folger dan Johann Zarco mengatakan secara terbuka bahwa mereka juga mempunyai keinginan untuk menggantikan Valentino Rossi.

"Banyak pebalap ingin mengambil tempat saya dan mengendarai motor saya, tapi itu tidak mudah bagi mereka,"kata Valentino Rossi seperti dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

"Saya akan terus berusaha maksimal. Harus kuat dan kompetitif, jika tidak, anda bisa tinggal di rumah."


Valentino Rossi (kanan) dan Johann Zarco (kiri) saat MotoGP Amerika.(MOTORSPORT.COM)

Ditanya mengenai kelanjutan karirnya setelah tahun 2018, Valentino Rossi menilai masih terlalu dini membicarakan hal tersebut.

"Saya akan memutuskan pada paruh pertama musim 2018, jika saya bisa berjuang untuk meraih podium dan kemenangan di enam balapan pertama, saya ingin melanjutkan,"  kata Valentino Rossi saat wawancara dengan MotoGP.com sebelum kecelakaan saat latihan enduro.

"Tapi masih ada waktu yang lama untuk pergi. Di kelas MotoGP yang anda miliki untuk berpikir dari hari ke hari dan balapan untuk balapan. Masih terlalu dini untuk memikirkan tahun 2019."

Seperti diketahui, saat ini Valentino Rossi sedang berusaha untuk memulihkan diri usai kecelakaan yang mengakibatkan kaki kanannya patah.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Eliano Reijnders Bangga Bela Timnas Indonesia, Nasihat Tijjani Sang Kakak Jadi Pendorong Semangat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X