Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Chelsea baru saja mengalami kekalahan 1-2 menghadapi Inter Milan dalam ajang International Champions Cup 2017, Sabtu (29/7/2017).
Stevan Jovetic dan Ivan Perisic mencetak gol untuk Inter Milan dan Chelsea memperoleh "hadiah" dari gol bunuh diri dari Geoffrey Kondogbia.
Pada pertandingan ini idola baru Stamford Bridge Alvaro Morata memulai pertandingan dari menit pertama.
Tapi Morata tidak diberi peran seperti yang lazim ia mainkan.
Antonio Conte memilih untuk memainkan Morata agak melebar ke sebelah kiri Michy Batshuayi.
Beberapa fan Chelsea tampak tidak puas dengan keputusan Conte tersebut.
Apalagi, Morata ditarik keluar oleh Conte pada menit ke-65 dan digantikan oleh Jeremie Boga.
Berikut berbagai reaksi kekecewaan fan London Biru di Twitter.
I don't think Conte has that much faith in Morata, we buy a striker and don't even let him try to lead the line.
— Virgill Rondganger (@virgillr) July 29, 2017
I don't blame the players for this performance. I blame Conte.
— King Didier (@TheKingOfMunich) July 29, 2017
Fabregas shouldn't be CM with Kante
Morata shouldn't be LW
simple as that.
Can't believe he took Morata off... Didn't give him a change through the middle... Wow Conte
— 21 Gentleman (@Alanqwert) July 29, 2017
Why not take Michy off and give Morata a chance up top? Not had the chance to impress cos he's been out wide. Poor from Conte.
— CLBrosnan93 (@CLBrosnan93) July 29, 2017
If Antonio Conte is seriously going to play Morata as a winger or bench him for Batshuayi next season then man is not serious.
— Koye. (@koyejorvles) July 29, 2017