Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Crystal Palace menjamu Chelsea di Selhurst Park, Sabtu (14/10/2017).
Manajer Chelsea, Antonio Conte, kehilangan gelandang andalannya, N'Golo Kante.
Selain itu, sang ujung tombak Alvaro Morata juga tidak dapat dimainkan.
Namun, Conte bisa kembali memainkan trio bek Cesar Azpilicueta, David Luiz, dan Gary Cahill.
Di laga sebelumnya David Luiz tidak bisa bermain karena hukuman kartu merah.
(Baca Juga: 14 Tahun Arjen Robben di Timnas Belanda, dari Berambut sampai Gundul dan Jadi Legenda)
Tim tuan rumah kembali memainkan false 9 karena tidak lagi memiliki striker murni.
Setelah Bakary Sako di laga sebelumnya, kali ini ganti Wilfried Zaha dicoba dimainkan di posisi striker tengah.
Susunan Pemain
Crystal Palace (4-1-4-1)
1-Julian Speroni; 2-Joel Ward, 6-Scott Dann, 12-Mamadou Sakho, 3-Patrick van Aanholt, 4-Luka Milivojevic, 7-Yohan Cabaye, 15-Jeffrey Schlupp, 18-James McArthur, 10-Andros Townsend, 11-Wilfred Zaha
Cadangan: 30-Dion Henry, 5-James Tomkins, 24-Timothy Fosu-Mensah, 44-Jairo Riedewald, 42-Jason Puncheon, 26-Bakary Sako, 25-Sullay Kaikai
Manajer: Roy Hodgson
Chesea (3-4-3)
13- Thibaut Courtois; 28-Cesar Azpilicueta, 24-Gary Cahill, 30-David Luiz; 15-Victor Moses, 4-Cesc Fabregas, 14-Tiemoue Bakayoko, 3-Marcos Alonso; 22-Willian Borges, 23-Michy Batshuayi, 10-Eden Hazard
Cadangan: 1-Willy Caballero, 27-Andreas Christensen, 21-Davide Zappacosta, 11-Pedro Rodriguez, 2-Antonio Rudiger, 36-Kyle Scott, 17-Charly Musonda
Manajer: Antonio Conte
Wasit: Andre Marriner
Stadion: Selhurst Park