Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selamat Ulang Tahun Edwin van der Sar! Kenali Rekor Fantastis Sang Kiper Legendaris

By Aditya Fahmi Nurwahid - Minggu, 29 Oktober 2017 | 23:50 WIB
Edwin van der Sar saat memperkuat Belanda pada laga Piala Eropa 2008 kontra Rusia di Saint Jakob-Park, Basel, Swiss, 21 Juni 2008. (PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP)

Bersama Timnas Belanda, Edwin van der Sar masih pegang rekor caps terbanyak di posisi kiper dengan 130 penampilan.

Pada saat itu, Van der Sar telah tampil di tiga seri Piala Dunia pada 1998, 2002, dan 2006.

Setelah berkarir selama 21 tahun di klub profesional, sang kiper memutuskan untuk pensiun pada 28 Mei 2011.

Kini, Edwin van der Sar menjadi Chief Executive Officer (CEO) untuk tim yang membesarkan namanya pada 9 tahun awal di klub profesional, Ajax Amsterdam.

Selamat ulang tahun, Edwin van der Sar!

Karir Edwin van der Sar

1990–1999 Ajax 226  
1999–2001 Juventus 66  
2001–2005 Fulham 127  
2005–2011 Manchester United 186  
2016 VV Noordwijk 1  
Total   606  

Penghargaan Edwin van der Sar:

Ajax

Eredivisie (4): 1993–941994–951995–961997–98

KNVB Cup (3): 1992–931997–981998–99