Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akuisisi Monza, Eks Presiden AC Milan: Dilarang Berjanggut, Bertindik, Bertato, dan Harus Gentleman

By Dimas Wahyu Indrajaya - Sabtu, 6 Oktober 2018 | 16:54 WIB
Mantan Perdana Menteri Italia, Silvio Berlusconi, meninggalkan Quirinale Palace, Roma, usai menghadiri pertemuan dengan Presiden Sergio Mattarella pada 10 Desember 2016. (VINCENZO PINTO/AFP)

"Jika mereka diminta tandatangan mereka akan menuliskan nama lengkap dan nama panggilan mereka, bukan sekadar corat-coret, dan mereka akan selalu berpakaian sederhana dan modis."

"Saya ingin sesuatu yang berbeda di sepak bola modern," tutupnya.


Dua petinggi AC Milan, Adriano Galliani dan Silvio Berlusconi, menyaksikan laga AC Milan dan Juventus di Estadio Olimpico pada 21 Mei 2016 di Roma, Italia.(GIUSEPPE BELLINI/GETTY IMAGES)

Di Monza, Berlusconi bereuni dengan CEO AC Milan, Adriano Galliani.

Tak hanya dengan Galliani, Berlusconi juga berencana bereuni dengan mantan pemain Milan Ricardo Kaka yang isunya akan segera direkrut Monza.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P