Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sergio Busquets: Barcelona Tahu Cara Menderita

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 29 Oktober 2017 | 09:33 WIB
Pemain FC Barcelona merayakan gol Lionel Messi versus Athletic Bilbao di Stadion San Mames, Minggu (29/10/2017) WIB. (ANDER GILLENEA/AFP)

Dua gol Barcelona memang tak lepas dari peran Messi dan Suarez.

Messi mencetak lesakan perdana, sedangkan Paulinho menggandakan skor dengan memanfaatkan bola liar hasil sepakan Suarez.

(Baca Juga: Main di Catalonia, Apa Kata Zinedine Zidane soal Hasil Referendum?)

Tak lupa, peran kiper Marc-Andre Ter Stegen juga dianggap besar dalam laga dini hari tadi.

Ter Stegen mampu menggagalkan sejumlah ancaman Aritz Aduriz dan tetap menjaga gawangnya steril.

"Ia sangat penting dalam kemenangan kami, terutama saat kedudukan masih 0-0 dan ketika kami unggul satu gol," ujar Busquets menambahkan.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P