Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Real Madrid akan menjamu Las Palmas dalam lanjutan pekan ke-11 Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeau, Minggu (6/11/2017).
Dalam pertandingan ini pelatih Real Madrid Zinedine Zidane masih akan mengandalkan Karim Benzema, Cristiano Ronaldo dan Marco Asensio di lini depan.
Sementara di lini tengah El Real mengistirahatkan Luca Modric di bangku cadangan dan akan mengandalkan trio Casemiro, Toni Kroos dan Isco.
Sementara di kubu tamu pelatih Pacho Ayestaran akan mengandalkan duet penyerang Vitolo dan Jonathan Calleri yang disokong oleh gelandang asal Italia Alberto Aquilani di lini tengah.
Di atas kertas Los Blancos sepertinya akan mudah memenangkan pertandingan ini.
Selain bermain di kandang sendiri, Las Palmas saat ini juga masih terpuruk diperingkat ke-19 Liga Spanyol.
(Baca juga: Lewat Gestur Ini, Alexis Sanchez Beri Sinyal Gabung Manchester City Januari Mendatang?)
Real Madrid saat ini memang tengah membutuhkan poin penuh untuk kembali ke papan atas usai pekan lalu kalah 1-2 atas Girona.
Berikut ini adalah susunan pemain Real Madrid dan Las Palmas.
Our starting XI to face @UDLP_Oficial!#RMMovistar #RMLiga pic.twitter.com/E4beoQD9tc
— Real Madrid C.F. (@realmadriden) November 5, 2017
Real Madrid : 13-Francisco Casilla;3-Jesus Vallejo, 4-Sergio Ramos,6-Nacho Fernandez,12-Marcelo, 8-Toni Kroos, 14-Casemiro,22-Isco, 20-Marco Asensio;9-Karim Benzema, 7-Cristiano Ronaldo.
Cadangan : 10-Luca Modric, 15-Theo Hernandez, 11-Lucas Vazquez,18-Marcos Llorente, 21- Borja Mayoral, Dani Ceballos, 35-Moha Airam
Pelatih : Zinedine Zidane
¡Nuestro once para el partido de hoy!#RealMadridLasPalmas #VamosUD pic.twitter.com/IgBNfHodqv
— UD Las Palmas (@UDLP_Oficial) November 5, 2017
Las Palmas : 1-Raul Lizoain;12-Míchel,23-Dani Castellano, 22-Ximo Navarro, 17-Bigas,3-Mauricio Lemos;25-A-Aquilani, 18-Javi Castellano, 4-Vicente Gomez,20-Vitolo, 9-Jonathan Calleri
Cadangan : 5-David GarcIa, 6-Sergi Samper, 7-Loic Remy, 11-Momo, 13-Leandro Chichizola, 14-Hernan, 15
Borja Herrera
Pelatih : Pacho Ayestaran
Berikut ini adalah tautan untuk menyaksikan pertandingan antara Real Madrid Vs Las Palmas secara Langsung.