Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gara-gara Valencia, Pesepak Bola Paling Ngenes Ini Jadi Saingan Ronaldo dan Messi

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 29 November 2017 | 13:50 WIB
Penyerang Valencia, Simone Zaza (kanan), berebut bola dengan bek Leganes, Ezequiel Munoz, dalam laga lanjutan Liga Spanyol 2017-2018 di Stadion Mestalla, Valencia, pada 4 November 2017. (JOSE JORDAN/AFP)

5 gol berhasil dicetak Zaza musim ini.

Tak lama setelahnya, Zaza mengalami masa-masa sulit setelah gagal mengeksekusi penalti untuk timnas Italia pada putaran perempat final Euro 2016.

Bahkan eksekusi penalti Zaza dalam laga kontra Jerman ini disebut-sebut sebagai eksekusi penalti terburuk di dunia.

Mungkin karena hal ini, sekali lagi Zaza 'dibuang' oleh Juventus. Kali ini ke West Ham United.

Performa Zaza justru makin parah di Inggris.

Tak bisa cetak gol dalam 8 penampilan, West Ham membatalkan peminjaman Zaza kurang dari satu musim.

Akhirnya zaza malah 'dilempar' ke Valencia pada musim yang sama.


Penyerang Simone Zaza (kanan) saat diperkenalkan sebagai anggota baru Valencia CF dalam acara presentasi di Valencia Sports City, Paterna, Valencia, 16 Januari 2017.(JOSE JORDAN / AFP)

Di Spanyol, performa Zaza membaik. Zaza mampu mencetak 6 gol dan 1 assist dalam 20 penampilan.