Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Formasi 4-2-3-1 jarang digunakan Real Madrid, namun kedatangan Neymar bisa membuat Zidane mengubahnya sedemikian rupa.
(Baca Juga: 5 Penyebab Barcelona Tertahan dalam 2 Pertandingan, Salah Satunya Faktor Pemain Baru)
Neymar bisa berperan sebagai playmaker tengah yang sudah cukup familier baginya karena sering digunakan oleh pelatih Unai Emery di PSG.
Dalam formasi ini, Neymar mendukung Cristiano Ronaldo di sayap kiri dan Gareth Bale di sayap kanan untuk menyuplai bola ke Karim Benzema sebagai ujung tombak tunggal.
4. Duet bersama Ronaldo di formasi 4-4-2
Zidane menggunakan formasi 4-4-2 dalam beberapa kesempatan dan Neymar bisa menemani Cristiano Ronaldo di lini depan dalam pola seperti ini.
Neymar dan Ronaldo sama-sama tipe penyerang yang bermain melebar, sehingga gelandang bertahan seperti Casemiro tak terlalu dibutuhkan dalam formasi ini.
(Baca Juga: 3 Alasan Karim Benzema Tetap Layak Terus Dimainkan Real Madrid Meski Mandul)