Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

7 Momen Penting Terjadi di Tengah Kehancuran Man United pada Liga Champions

By Septian Tambunan - Sabtu, 17 Maret 2018 | 18:50 WIB
Kiper Manchester United, David De Gea (tengah), berusaha menghalau tembakan penyerang Sevilla, Wissam Ben Yedder, dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 13 Maret 2018. (OLI SCARFF/AFP)

4. Harry Kane mampu menyarangkan 102 gol di Liga Inggris.


Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane (kanan), merayakan golnya bersama Dele Alli dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion Wembley, London, pada 26 Desember 2017. ( ADRIAN DENNIS/AFP )

5. Leeds United, yang saat ini bertarung di Divisi Championship telah mengganti sembilan pelatih.

Sementara itu, klub Italia, Palermo, bergonta-ganti allenatore sebanyak 12 kali.

6. Diego Costa pindah dari Atletico Madrid ke Chelsea, menjuarai Premier League bersama The Blues, dan kembali ke Atletico.


Striker Atletico Madrid, Diego Costa, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Sevilla dalam laga Liga Spanyol di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla, pada 25 Februari 2018.(CRISTINA QUICLER/AFP)

7. Bintang-bintang lapangan hijau, Xabi Alonso, Steven Gerrard, Kaka, Frank Lampard, Andrea Pirlo, Rivaldo, Ronaldinho, dan Francesco Totti memutuskan gantung sepatu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P