Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Ancaman bagi Juventus di Fase Grup Liga Champions 2018-2019

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 30 Agustus 2018 | 14:24 WIB
Pemain Juventus (dari kiri-kanan) Mario Mandzukic, Cristiano Ronaldo, Douglas Costa, Leonardo Bonucci, dan Blaise Matuidi, berselebrasi dengan para fan usai menang 2-0 atas Lazio di Stadion Allianz, Sabtu (25/8/2018), dalam lanjutan Liga Italia Serie A. (FILIPPO MONTEFORTE / AFP)

 Juventus harus menghindari 4 tim yang bisa mengancam laju mereka di Liga Champions 2018-2019.

Juventus bakal berpartisipasi pada acara pengundian fase grup Liga Champions 2018-2019 yang bakal digelar di Grimaldi Forum, Monako, Kamis (30/8/2018) pukul 18.00 waktu setempat atau 23.00 WIB.

Jadwal pengundian dan daftar lengkao pot 1 sampai 4 bisa dibaca di artikel berikut: Catat, Ini Jadwal Undian Fase Grup Liga Champions 2018-2019!

Sebagai juara Liga Italia musim lalu, Juventus bakal tergabung dalam pot 1.

(Baca Juga: Potensi Grup Neraka di Liga Champions 2018-2019, Final Musim Lalu Bisa Terulang)

Otomatis Si Nyonya Tua terhindar dari tim-tim juara domestik dan komepetisi Eropa, yaitu Real Madrid, Atletico Madrid, BarcelonaBayern MuenchenManchester City, Paris Saint-Germain, Lokomotiv Moskva.

Selain itu, Juventus juga tak akan bersua tim senegara, yakni Napoli, AS Roma, dan Inter Milan.

Dalam pengundian nanti, setidaknya ada 4 tim yang perlu Juventus hindari.

(Baca Juga: Real Madrid Siap Tikung Sevilla demi Pulangkan Si Anak Hilang)