Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Inter Milan ternyata pernah mencoba dua kali untuk membeli Lionel Messi dari Barcelona.
Inter Milan akan menjamu Barcelona pada matchday keempat Liga Champions 2018-2019, Selasa (6/11/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari pukul 03.00 WIB.
Lionel Messi yang sempat mengalami cedera sepertinya sudah bisa turun membela Bracelona kontra Inter Milan meski mungkin tak dari menit pertama.
Andai berbeda cerita, Lionel Messi bisa saja mengenakan seragam Inter Milan malam ini, bukan Barcelona.
(Baca Juga: Dilema Eden Hazard, Nostradamus, dan Impian Real Madrid)
Inter Milan memang ternyata pernah dua kali mencoba merekrut Lionel Messi dari Barcelona.
Kabar ini dilansir BolaSport.com dari media Italia, Corriere dello Sport.
Pertama, Inter Milan mencoba merekrut Messi pada tahun 2004 sebelum La Pulga menandatangani kontrak profesional pertamanya bersama Barcelona.
TEAM NEWS!! Lionel Messi Included In Barcelona Squad To Face Inter Milan Despite Fractured Arm https://t.co/ukbcfmjokH pic.twitter.com/Qh46GJf9kV
— jethitmusik media (@jethitmusik) November 5, 2018
Baca Juga:
Yang kedua terjadi pada tahun 2006.
Saat itu Presiden Inter, Massimo Moratti, sudah siap membayar klausul pelepasan Lionel Messi.
Akan tetapi, dalam dua kesempatan tersebut, Messi tetap memilih untuk bertahan di Barcelona.
Valverde to make last- minute decision on Lionel
— FC BARCELONA WORLD (@SupportLeoMessi) November 6, 2018
Messi fitness #SupportLeoMessi pic.twitter.com/2ozCBWEQfe
(Baca Juga: AC Milan Angkat Kutukan Kesucian Berusia Lebih dari Setengah Abad)
Hal yang sama juga terjadi kepada Arthur.
Inter sempat tertarik untuk mendatangkan Arthur dari Gremio sebelum kemudian sadar bahwa sang pemain sudah terlalu dekat untuk pindah ke Barcelona.
(Baca juga: 5 Incaran Barcelona untuk Gantikan Luis Suarez)
View this post on InstagramPas atau Overrated? #mbappe #neymar #salah
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on