Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Waduh! Diskorsing FIFA, Pakistan Bernasib Sama dengan Indonesia Dua Tahun Lalu

By Sri Mulyati - Kamis, 12 Oktober 2017 | 14:36 WIB
Seorang petugas keamanan menutup pintu utama markas Federasi Sepak Bola Pakistan (PFF) di Lahore pada 11 Oktober 2017. FIFA menjatuhkan skorsing pada PFF karena intervensi partai ketiga. (ARIF ALI/AFP)

Pakistan sendiri belum menggelar laga internasional sejak bermain imbang 0-0 dengan timnas Yaman pada Maret 2015.

(Baca Juga: 8 Pahlawan Nasional yang Bawa Negaranya Lolos Piala Dunia 2018, Lionel Messi Salah Satunya)

Nasib Pakistan ini tentu mengingatkan kita pada nasib PSSI dua tahun lalu.

FIFA menjatuhkan sanksi serupa untuk Indonesia pada 30 Mei 2015.

Perselisihan antara PSSI dan Kementerian Pemuda dan Olahraga terkait peserta Liga Super Indonesia berujung pada pemerintah mengambil alih kendali sepak bola Indoensia.

Namun, sanksi untuk PSSI telah dicabut pada 14 Mei 2016.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P