Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkesempatan Lolos Piala Dunia 2018, Honduras Ternyata Pernah Berperang Karena Pertandingan Sepak Bola

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 13 Oktober 2017 | 16:13 WIB
Para pemain timnas Honduras merayakan gol ke gawang Meksiko pada partai Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona CONCACAF di San Pedro Sula, 10 Oktober 2017. (ORLANDO SIERRA/AFP)

Saat itu timnas Honduras menang 1-0 atas timnas El Salvador.

Di pertandingan ke-2 El Salvador meraih kemenangan 3-0.

(Baca Juga: Liverpool Vs Manchester United - Bandingkan Jose Mourinho dan Juergen Klopp, Legenda Liverpool Ini Malah Pengen Main Bola Lagi!)

Kemenangan tersebut juga diikuti dengan kerusuhan yang lebih besar.

Hubungan diplomatik antara Honduras dan El Savador kemudian putus.

Selanjutnya, sempat digelar pertandingan ketiga antara kedua negara di Meksiko.

Dalam pertandingan tersebut, El Salvador akhirnya menang 3-2 dan memastikan 1 tiket ke Piala Dunia 1970.

Warga El Salvador yang tinggal di Honduras diminta untuk segera kembali ke negara asalnya.

Ketegangan terus berlanjut usai kejadian terakhir di Meksiko.

Akhirnya pada 14 Juli 1969 El Salvador melakukan serangan ke Honduras.