Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Fakta Menarik Satu Tahun Luis Milla Latih Timnas Indonesia

By Nungki Nugroho - Minggu, 1 April 2018 | 06:44 WIB
Pelatih timnas U-23 Indonesia, Luis Milla saat menggelar game internal anak asuhnya di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (21/1/2018) . ( FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM )

Dari 23 pertandingan, timnas senior dan timnas U-23 hanya lima kali kalah angka penguasaan bola di akhir laga.

5. Selama 23 kali berlaga bersama Luis Milla, timnas Indonesia enam kali meraih predikat fairplay.

Sedangkan 17 laga lainnya menghasilkan kartu sejumlah 43 kartu kuning dan dua kartu merah.

Dua kartu merah tersebut dihasilkan oleh Hanif Sjahbandi di ajang Sea Games 2017 dan Asnawi Mangkualam Bahar di ajang Kualifikasi Piala Asia 2018.

Laga persahabatan menghadapi Kamboja (8/6/2017) menjadi laga di mana tim Luis Milla menerima paling banyak hukuman kartu kuning, yakni 6 kali.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P