Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita Timnas Indonesia: Egy Maulana Vikri Pulang hingga Alasan Boaz Solossa Tak Dipanggil Timnas

By Kautsar Restu Yuda - Senin, 8 Oktober 2018 | 21:44 WIB
Egy Maulana Vikri dalam sesi jumpa wartawan usai melawan Thailand, Sabtu (14/7/2018). ( ADITYA FAHMI NURWAHID/BOLASPORT.COM )

Ada tiga pemain yang absen pada latihan perdana timnas Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang Timur, Kabupaten Bekasi, Senin (8/10/2018).

Mereka adalah duo Barito Putera yakni Hansama Yama dan Rizky Pora, serta pemain Mitra Kukar Septian David Maulana.

Ketiga pemain itu terlambat bergabung lantaran baru membela klub mereka masing-masing pada pekan ke-24 Liga 1 2018.

Baca Selengkapnya>>>

3. Timnas Indonesia Krisis Bek Kanan, Cuma Dua Sepanjang 2018


I Putu Gede Juni Antara saat menerima wawancara BolaSport di Coffee Shop Kemenpora, Jakarta pada Kamis (06/09/2018).(TRI MEILINA/BOLASPORT.COM)

Hanya I Putu Gede Juni Antara dan Gavin Kwan Adsit yang menempati pos bek kanan timnas Indonesia di laga internasional sepanjang 2018.

Tahukah Pembaca berapa banyak kiper yang dipanggil oleh Luis Milla ke timnas U-23 Indonesia sepanjang 2018?

Ada 6 nama, yakni Awan Setho Rahardjo (Bhayangkara FC), Satria Tama (Madura United), Kurniawan Kartika Ajie (Arema FC), Andritany Ardhiyasa (Persija), Teja Paku Alam (Sriwijaya FC), dan M. Ridho (Borneo FC).

Baca Selengkapnya>>>