Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selain itu, Muhammad Rihdo juga mencatatkan 2 intersep.
Sosok yang membela klub Borneo FC ini juga terlibat langsung dalam permainan dengan mengalirkan 30 operan yang 17 di antaranya mengarah tepat sasaran.
Artinya, akurasi operan Muhammad Ridho menyentuh angka 56 persen.