Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Line Up Driver F1 2019 - Mercedes dan Haas Pertahankan Komposisi Saat 8 Tim Lain Lakukan Perombakan

By Doddy Wiratama - Sabtu, 1 Desember 2018 | 11:47 WIB
Dua pebalap Mercedes, Valtteri Bottas (kiri) dan Lewis Hamilton (kanan), berpose bersama setelah sesi balapan F1 GP Meksiko 2018 tuntas digelar. (twitter.com/MercedesAMGF1)

Selain itu, F1 2019 bakal kembali dimeriahkan oleh pebalap dari Benua Asia saat Alexander Albon (Thailand) dikontrak oleh Toro Rosso.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

There have been comebacks, rookies, and transfers aplenty, but finally, the 2019 grid is complete! . #F1 #Formula1 #2019 #InstaSport

A post shared by FORMULA 1 (@f1) on

Berikut line up lengkap driver F1 untuk musim kompetisi 2019:

  • Mercedes: Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas
  • Ferrari: Sebastian Vettel dan Charles Leclerc
  • Red Bull Racing: Max Verstappen dan Pierre Gasly
  • Force India: Sergio Perez dan Lance Stroll
  • Williams: George Russell dan Robert Kubica
  • Renault: Nico Hulkenberg dan Daniel Ricciardo
  • Toro Rosso: Daniil Kvyat dan Alexander Albon
  • Haas: Kevin Magnussen dan Romain Grosjean
  • McLaren: Carlos Sainz Jr. dan Lando Norris
  • Alfa Romeo Ssauber: Kimi Raikkonen dan Antonio Giovinazzi

Gelaran F1 musim kompetisi 2019 sendiri bakal mulai bergulir pada 15-17 Maret 2019 di Sirkuit Melbourne, Australia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Yth Bolasporter, komentar dipersilahkan. . #teco #stefanocugurra #robertrene #persija #psmmakassar

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P