Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stefano Lilipaly Diminta Kembali ke Belanda gara-gara Unggah Foto Ini

By Lola June A Sinaga - Sabtu, 11 November 2017 | 17:35 WIB
Stefano Lilipaly menenangkan suporter PSM Makassar. (INSTAGRAM.COM/ICHALOZIL)

Salah satunya Ilija Spasojevic dari Bhayangkara FC yang baru dinaturalisasi menjadi warga negara Indonesia.

Luis Milla juga memanggil empat pemain Timnas U-19 Indonesia untuk bergabung ke Timnas U-23 Indonesia.

Keempat pemain itu adalah Egy Maulana Vikri, M Rafli Mursalim, Muhammad Luthfi, dan Saddil Ramdani.

Luis Milla memanggil beberapa pilar Timnas U-19 Indonesia dengan alasan untuk mempersiapkan Asian Games 2018.

“Obyektif dan prioritas saya pada laga uji coba ini adalah mengumpulkan para pemain yang nantinya kita siapkan untuk tim U-23 yang akan tampil di Asian Games 2018,” kata Luis Milla.

Yang menarik, untuk uji coba kali ini nama-nama langganan timnas dari Bali UnitedIrfan Bachdim dan Stefano Lilipaly, tidak turut serta diboyong Luis Milla.

33 PEMAIN YANG DIPANGGIL LUIS MILLA:

Kiper:

1. Satria Tama Hardianto (Persegres – Timnas U-23)

2. Awan Setho Raharjo (Bhayangkara FC – Timnas U-23)