Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Seperti pantauan BolaSport.com, klub-klub Liga Jerman bisa dikatakan yang paling peduli soal penambahan karakter Twitter menjadi 280.
Hal ini tak lepas dari kepekaan akun Twitter resmi Liga Jerman, @Bundesliga_EN, yang me-mention 18 klub peserta dengan hashtag #Twitter280.
The #Bundesliga table, #Twitter280 style @FCBayernEN@RBLeipzig_EN@BVB@s04_en@achtzehn99_en@Hannover96@eintracht_eng@borussia_en@bayer04_en@FCA_World@HerthaBSC_EN@VfB_int@Mainz05en@VfLWolfsburg_EN@HSV_English@scfreiburg@werderbremen_en@fckoeln_en pic.twitter.com/gnERfAxEpu
— Bundesliga English (@Bundesliga_EN) November 8, 2017
Sontak tim-tim asal Negeri Panser juga ikut meramaikan jagat Twitter.
Borussia Dortmund, Bayer Leverkusen (akun Jerman), FC Augsburg, dan FC Koeln membuat cuitan yang tergolong standar, tetapi berhasil menjadi pewarna.
— Borussia Dortmund (@BVB) November 8, 2017
Endlich! #280Zeichen #StärkeBayer
— Bayer 04 Leverkusen (@bayer04fussball) November 8, 2017
#280characters
— FC Augsburg English (@FCA_World) November 8, 2017
Come on
— 1. FC Köln (@fckoeln) November 8, 2017
#280Zeichen #effzeh
Namun, ada enam akun Twitter klub Bundesliga yang memberikan hiburan tersendiri dengan kicauannya.
Berikut ini penampilannya:
6. Schalke 04
Dengan mengambil cover film 300, akun @s04_us mengubah angka pada judul menjadi 280.
This is #Twitter280! pic.twitter.com/xpYyjQFnX6
— Schalke 04 USA (@s04_us) November 8, 2017
(Baca Juga: AC Milan dan Bayern Muenchen Pamer Jumlah Gelar di Twitter, Siapa Lebih Berlimpah?)
5. RB Leipzig