Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSM Makassar Datang, Madura United Punya Modal Bagus di Kandang

By Metta Rahma Melati - Senin, 24 Juli 2017 | 21:48 WIB
Selebrasi trio Madura United: Slamet Nurcahyo, Peter Odemwingie, dan Tanjung Sugiarto (kiri ke kanan) seusai mencetak gol ke gawang Perseru Serui pada pekan kelima Liga 1 di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, 8 Mei 2017. (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

PSM Makassar juga tidak begitu baik saat melakoni laga tandang. Statistik mencatat, delapan laga tandang, PSM hanya menang sekali, dua imbang, dan sisanya tumbang.

Saat ini, PSM Makassar berada di urutan 5 klasemen sementara dengan 28 poin. Tetapi, PSM Makassar punya duo pemain asing produktif.

Mereka adalah striker Reinaldo Elias Da Costa (9 gol) dan Willem Jan Pluim (4 gol). Pluim adalah marquee player skuat berjulukan Juku Eja.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P