Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Ungkap Dua Alasan Kalah dari Perseru Serui

By Suci Rahayu - Selasa, 29 Agustus 2017 | 12:16 WIB
Pemain madura united bersiap memulai latihan menjelang laga melawan Perseru Serui dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion Marora, Serui, Senin (28/8/2017). (@MADURAUNITEDFC/TWITTER)

Dua dalih yang disampaikan oleh Gomes ini mendapatkan dukungan penuh dari salah satu pemainnya, Redi Siregar.

Menurut pemain yang berposisi sebagai bek kiri ini, energi para pemain memang sudah habis untuk perjalanan yang panjang.

“Mungkin faktor lapangan agak licin sehingga permainan kami tidak berkembang. Selain itu pemain juga masih merasa jetleg sehingga permainan di lapangan kurang bisa maksimal,” kata Rendi mendukung Gomes.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P