Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah 5 Striker Asing yang Dikaitkan dengan Persib Sebelum Jorge Diaz, Dua Diantaranya Kelas Dunia

By Ramaditya Domas Hariputro - Kamis, 8 Maret 2018 | 17:24 WIB
Paul Pogba dan Carlos Tevez merayakan kemenangan Juventus di final Coppa Italia, 20 Mei 2015 di Roma, Italia (GIUSEPPE BELLINI/GETTY IMAGES)

Kewarganegaraan Argentina disinyalir menjadi alasan kuat rumot tersebut beredar.

Seperti diketahui sebelumnya, bahwa pelatih Persib adalah berstatus sebagai warga negara Argentina.

5. Robin van Persie


Robin van Persie merayakan gol timnas Belanda ke gawang Hungaria pada partai Kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Eropa di Amsterdam ArenA, 11 Oktober 2013. Timnas Belanda menang 8-1 dalam laga ini.(JASPER RUHE/AFP)

Pria kelahiran Belanda ini adalah pemain yang paling gencar akan berseragam Persib Bandung.

Mantan pemain Arsenal dan Manchester United itu dirumorkan saat Persib tidak memiliki predator di kotak penalti musim lalu.

Robin Van Persie dianggap pemain yang tepat untuk mengisi slot yang ditinggalkan Carlton Cole karena dianggap mandul di Liga 1 2017.

Memasuki era kepelatihan baru, tampaknya rumor itu semakin tenggelam.

Belum ada kabar mengenai ketertarikan Mario Gomez terhadap pemain yang saat ini berseragam Fenerbahce itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P