Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Kelas! Dengan 16 Operan, Striker Asing Barito Putera Bobol Gawang Madura United

By Metta Rahma Melati - Kamis, 29 Maret 2018 | 08:59 WIB
Aksi gelandang Barito Putera, Paulo Oktavianus Sitanggang (kanan), saat menggiring bola dibayangi gelandang Madura United, Zah Rahan Krangar, pada laga perdana Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Madura, Senin (26/03/18). (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Justru tim besutan Jacksen F Tiago itu kebobolan melalui gol Bayu Gatra di menit ke-78.

(Baca Juga: Pemain Ini Juga Didepak, Persib Bakal Kedatangan Pemain Baru)

Barito Putera pun tertinggal 1-2 dari Madura United.

Menjelang akhir pertandingan, Barito Putera kembali kebobolan melalui gol Greg Nwokolo di menit ke-89.

Madura United unggul 3-1 atas Barito Putera sampai peluit panjang dibunyikan.

Dengan hasil tersebut Barito Putera sementara menempati urutan ke-17 klasemen.

Sementara itu Madura United menempati puncak klasemen sementara Liga 1 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P