Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Ini Baru Pulang dari Laga Internasional, Madura United Makin Pede Tantang PS Tira

By Suci Rahayu - Sabtu, 31 Maret 2018 | 11:06 WIB
Gelandang serang Madura United asal Tajikistan, Nuriddin Davronov pada laga pra musim 2018. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

”Kami sangat mungkin membawa serta Nura (Davronov) untuk pertandingan kedua lawan PS Tira. Sebelum ini, dia kan bermain untuk timnas Tajikistan," kata Milomir Seslija.

Daftar 20 pemain  Madura United yang berangkat ke Bantul:

(Baca juga: Rapor Pemain Liga 1 untuk Laga Pamungkas Kualifikasi Piala Asia 2019 - Bek Borneo FC Paling Keren)

Kiper: Satria Tama, Angga Saputra

Belakang: Fachruddin Wahyudi Aryanto, Fabiano Beltrame, Munhar, Alfath Fathier, Andik Rendika Rama, Benny Wahyudi, O.K. Jhon

Tengah: Lucky Wahyu, Nuriddin Davronov, Raphael Maitimo, Asep Berlian, Zah Rahan, Slamet Nurcahyo, Engelbert Sani, Bayu Gatra

Depan: Cristian Gonzales, Alberto ’Beto’ Antonio de Paula, Greg Nwokolo

(Baca juga: Kabar Tak Bagus dari Liga Jepang untuk Laga Terbaru Lukas Podolski)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P