Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pelatih Djadjang Nurdjaman memutuskan hal tersebut lantaran peforma Sadney yang dianggapnya tidak memberikan kontribusi lebih.
(Baca Juga: Gagal Masuk Timnas U-22, Pilar Persib Samai Torehan Riko Simanjuntak di Liga 1 soal Assist)
"Untuk penggantinya, kami butuh sosok striker yang haus gol. Selama ini dia kan jarang ciptakan gol dan bisa dibilang mandul," ucap Djadjang, Rabu (6/6/2018).
Penyerang asal Nambibia itu telah bermain sebanyak 11 kali, enam kali menjadi starting line-up. Sadney juga baru mencetak satu gol.
Essien tidak dimasukkan pelatih Mario Gomez dalam skuatnya untuk mengarungi kompetisi Liga 1 2018.
Michael Essien berpisah dengan Persib secara baik-baik.
Essien tidak dimasukkan lantaran Mario Gomez mendatangkan striker asing Jonathan Bauman sehingga kuota pemain asing penuh.
"Kami sama-sama menghargai regulasi yang telah dibuat PT Liga Indonesia Baru. Essien juga sangat memahaminya. Intinya, kami berpisah baik-baik," kata Direktur Utama Persib, Glenn Sugita, dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub.