Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
VIDEO - Sambutan Hangat dari Nyamuk Rusia untuk Raheem Sterling dan Timnas Inggris https://t.co/Ag18Bshr4l
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 19 Juni 2018
Ismed Sofyan dkk akan menghadapi Persebaya, Persib Bandung, dan Perseru Serui dengan jeda antar pertandingan hanya empat hari.
Setelah menghadapi Persebaya pada 26 Juni, rencananya anak asuh Stefano Cugurra akan kembali melakoni laga tunda kontra Persib pada 30 Juni 2018.
(Baca Juga: Jika Resmi Gaet Eks Bomber Persija, PSIS Semarang Bakal Samai Persipura)
Kemudian dilanjutkan dengan menghadapi tim dengan pertahanan terkuat di Liga 1, Perseru Serui, pada 3 Juli 2018.
Manajer Persija, Ardhi Tjahjoko, menyampaikan bahwa pemain harus sudah kembali bugar jelang laga berat ini.
"Ya intinya tim dan pemain semuanya siap. Tanggal 19 mereka sudah kembali jalani latihan," ujarnya sebagaimana dikutip BolaSport.com dari situs resmi Macan Kemayoran.
(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada