Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: Melihat Rekam Jejak Karier Melvin Platje, Bisakah Jadi Solusi atas Tumpulnya Lini Depan Bali United?)
"Tentunya, ada pemain masuk juga akan ada pemain keluar. Jumlahnya tidak harus sama," ujarnya menambahkan.
Saat ini, mantan Ketua Asprov PSSI Jatim itu menyebut jika tim pelatih Madura United telah mengantongi lima nama baru untuk dilabuhkan ke Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan.
"Lima nama pemain itu berasal dari lokal maupun asing. Mereka diproyeksi untuk putaran kedua nanti," tuturnya mengakhiri.
(Baca Juga: Lini Depan Tumpul, Pelatih PSIS Semarang Keukeuh Buru Target Man)
Akan ada yang baru di putaran kedua..
"Madura United di bursa transfer putaran kedua pasti akan terlibat aktif. Tentunya ada pemain masuk juga akan ada pemain keluar.", ungkap Manager Klub, Haruna Soemitro.#Maduraunited #Madurabisa #Madurabersatu pic.twitter.com/t1z6Zu6iJb
— Madura United FC (@MaduraUnitedFC) June 27, 2018