Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Brasil Milik Arema FC Waspadai Duet Marko Simic dan Riko Simanjuntak

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 2 Agustus 2018 | 11:27 WIB
Selebrasi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic dan Riko Simanjuntak, seusai mencetak gol ke gawang Tampines Rovers, Rabu (28/2/2018). ( FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM )

Tentu saja, Arthur akan lebih sering berduel dengan Simic ataupun Osas Saha dan Riko.

Arthur akan meminta kepada rekan-rekannya khususnya di lini belakang untuk fokus menghadapi Persija.

(Baca Juga: Dua Jebolan Timnas Piala AFF 2010 Resmi Reuni di Klub Liga 2 asal Banten)

Ia juga akan berusaha semaksimal mungkin untuk bisa mengatasi pergerakan dari lini depan tim asuhan Stefano Cugurra tersebut.

"Kami harus menyiapkan diri dengan baik dalam satu pekan ini dan pelatih juga sudah memberikan evaluasi," kata Arthur.

"Semoga melawan Persija kami tidak kemasukan lagi," ucap Arthur mengakhiri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P