Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
”Saya pikir saya masih konsisten dan masih mampu bermain, kenapa? Saya masih punya motivasi bermain sepak bola,” ujar Ismed.
”Mudah-mudahan, saya tahun depan masih bisa dan juga masih bersama Persija, kalau diperpanjang kontraknya,” tuturnya.
(Baca juga: Aleksandar Rakic Jadi Top Skor Liga 1 2018 Sekaligus Selamatkan PS Tira dari Degradasi)
Pria asal Aceh ini juga punya pesan kepada pemain muda agar jangan cepat puas dan senantiasa harus kerja keras.
”Tanpa itu, kalian tak ada apa-apanya, harus punya semangat lebih dari saya untuk mengganti posisi kami di Persija pada masa depan," ucapnya.
(Baca juga: Inilah Kepastian Ronaldinho Main di Palembang pada 2019, setelah Manajemennya Meninjau Stadion Gelora Sriwijaya)