Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komdis PSSI Raup 500 Juta dari 3 Aksi Bakar Flare oleh Suporter

By Irfa Ulwan - Selasa, 11 Desember 2018 | 23:23 WIB
Suasana tribune utara Stadion Kapten I Wayan Dipta di Gianyar saat Bali United menjamu Persija untuk pekan ke-33 Liga 1 2018, 2 Desember 2018. ( MOCH HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM )

Pun serupa dengan para suporter PSS Sleman.

PSS Sleman yang berlaga pada partai final Liga 2 2018 membuat ribuan suporternya bergairah.

Namun sayang, luapan emosi dan kebahagiaan mereka melihat PSS Sleman juara Liga 2 sekaligus promosi ke Liga 1 musim disalurkan dengan cara yang merugikan timnya.

Akibat ulah suporternya yang membakar flare di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, PSS harus rela membayar denda hingga 150 juta rupiah.

(Baca juga: Final Piala AFF 2018 - Kecolongan 2 Gol di Kandang, Nasib Malaysia Masih Menggantung)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Habis nyoblos, kita bersatu kembali dalam sepak bola. . #liga1indonesia #liga12019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P