Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Persija Jakarta akan menjalani laga kontra Persib pada pekan ke-23 Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Minggu (23/9/2018).
Suporter Persija Jakarta, The Jakmania yang tidak bisa hadir langsung mendukung perjuangan anak asuh Stefano Teco Cugurra telah membuat agenda nobar.
Nobar menjadi alternatif lain para pendukung Persija Jakarta untuk memberkan dukunganya kepada klub berjulukan Macan Kemayoran ini.
Kegiatan nobar diselenggarakan oleh masing-masing korwil Jakmania di seluruh Indonesia.
(Baca juga: Jelang Persib Vs Persija - The Jak Mania Dilarang Hadir ke GBLA)
Bagi teman-teman The Jakmania yang ingin mendukung Persija Jakarta yang akan bertanding kontra Persib, tim BolaSport.com telah merangkum agenda nobar yang digelar suporter Macan Kemayoran.
Berikut informasi terkait agenda nonton bareng (nobar) yang diselenggarakan The Jakmania masing-masing wilayah di Indonesia.
The Jakmania Pasar Rebo
HTM : 10 K + Stiker
Open Gate : 15.00 WIB
Kick Off : 15.30 WIB
Lokasi : Jalan Raya Kalisari, patokan turunan puskesmas, pasar rebo/ brigif 1
Narahubung : 0895355146847
0895379255651
The Jakmania Kebayoran Lama
HTM : 5 K
Kick Off : 15.30
Lokasi : Jalan Kembang Barat, Kebayoran Lama, Sebrang Tobana Kebayoran Lama
Jakmania Cipinang
HTM : 20 K ( Sofdrink + Sosis)
Open Gate : 13.00 WIB
Kick Off : 15.30 WIB
Lokasi : Indomaret Point Tebet.
Jakmania Cirebon
HTM : 15 K
Open Gate : 15.00 WIB.
Kick Off : 13.30 WIB.
Lokasi : D' Orion
Jakamania Purwokerto
Open Gate : 13.30 WIB
Lokasi : Nicetime Cafe
Narahubung : 0857-6195-3064 (Anjas)
0815-7527-0815 (Reza).
Jakmania Salatiga
HTM : 15 K (Sofdrink + Food)
Open Gate : 14.00 WIB
Kick Off : 15.30 WIB
Lokasi : Kedai Kaisar Jls. Pulutan Salatiga
Narahubung : 089681633885 (Fikri).
Jakmania Klaten
HTM : 5 K
Open Gate : 15.00 WIB
Kick Off : 15.30 WIB
Lokasi : Angkringan Agraris (depan taman lampion)
NB : Dilarang membawa miras dan sejenisnya.
Jakmania Solo
HTM : 3 K
Kick Off : 15.30 WIB
Lokasi : Wedangan Radjiman