Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bek Persib Bandung, Achmad Jufriyanto, memberikan kode rindu terkait kehadiran pemain ke-12 Persib Bandung.
Pada dua laga kandang terakhir, jumlah pemain ke-12 atau suporter Persib Bandung berkurang.
Jika biasanya suporter Persib Bandung mencapai angka hingga 10 ribu penonton bahkan lebih, di dua laga melawan Madura United dan barito Putera jumalah tersebut berkuarang.
Dilansir BolaSport.com dari situs vikingpersib.co.id, Jupe, panggilan akrabnya, mengharapkan suporter untuk datang dan mendukung langsung di Stadion Si Jalak Harupat.
"Pemain pasti berharap mereka untuk datang untuk mereka mendukung tim ini," kata Jupe dikutip BolaSport.com dari situs vikingpersib.co.id.
(Baca Juga: Waduh, Netizen Malaysia Klaim Terens Puhiri Bermain di Liga Malaysia)
Sang bek tengah itu meyakini jika para suporter pun mendukung dan mendoakan yang terbaik bagi Maung Bandung.
Wah Bobotoh, dirindukan lho oleh pemain Persib Bandung.
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada