Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Hal ini Bisa Dilakukan Cristiano Ronaldo Jika Pensiun, Salah Satunya Ikuti Jejak Neymar!

By Pradipta Indra Kumara - Senin, 20 November 2017 | 17:20 WIB
Penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang Borussia Dortmund dalam partai Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 26 September 2017. (ODD ANDERSEN / AFP)

Cristiano Ronaldo pernah menunjukkan "bakat" melatih di laga final Piala Eropa 2016.

Ronaldo yang sudah ditarik keluar karena cedera tampak mengatur dan memberi semangat kepada rekan-rekannya.

Bukan tidk mungkin jika Ronaldo belajar teknik kepelatihan akan membawanya kepada kesuksesan.

(BACA JUGA: Real Madrid Butuh Marco Asensio, Bukan Cristiano Ronaldo!)

2. Fokus Berbisnis

Cristiano Ronaldo telah cukup lama mengembangkan jaringan bisnisnya.

Dengan nama brand CR7, Ronaldo memulai kerajaan bisnisnya di Portugal pada tahun 2006.


Cristiano Ronaldo menggunakan CR7 boxer pendek (CR7)

Bisnis Ronaldo mengeluarkan produk berupa pakaian, parfum, hingga pakaian dalam.

Tak hanya Ronaldo yang juga melakukan bisnis, David Beckham juga melakukan hal serupa.