Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Meme Kocak Kartu Merah Sergio Ramos, Real Madrid Jadi Bulan-bulanan Netizen

By Fabianus Riyan Adhitama - Minggu, 3 Desember 2017 | 15:54 WIB
Meme Sergio Ramos (INSTAGRAM/cr7_sina.77)

Berlaga melawan Athletic Bilbao pada, Minggu (3/11/2017), Sergio Ramos diganjar kartu merah usai mendapat kartu kuning kedua.

Hal tersebut merugikan Real Madrid, pasalnya kartu merah didapatkan Sergio Ramos jelang pertandingan usai.

Otomatis Ramos tak akan bisa tampil pada pertandingan selanjutnya kontra Sevilla.

Kartu merah itu menjadi yang ke-24 bagi Ramos sepanjang kariernya.

Ia bahkan mencetak rekor sebagai pemain dengan jumlah kartu merah terbanyak di Liga Spanyol (19).

(Baca Juga: Legenda Sepak Bola Inggris: Kami Tak Akan Memenangi Piala Dunia 2018)

Sang kapten diganjar kartu merah, Real Madrid justru jadi bulan-bulanan di media sosial.

Netizen ramai-ramai mengkreasi meme Sergio Ramos dan Real Madrid di Instagram.

Berikut 10 meme kocak usai Sergio Ramos diusir dari lapangan.

1. Yang kartu merah jangan sampai lepas

2. Lewat beberapa jam berganti reaksi

 

A post shared by @football_lake on

 (Baca Juga: Masih Ingat Erlina Bila? Kasir Minimarket Ini Makin Cantik Pakai Jersey Chelsea)

3. Reaksi fan Real Madrid

 

A post shared by FCBChat [2.5K] (@fcbchat) on

4. Reaksi pemain Barcelona

5. Sang kapten disamakan degan tokoh kartun

 

A post shared by Sergiodogmos (@sergiodogmos) on

(Baca Juga: Keren! Demi Klubnya Bertanding, Suporter Liga Spanyol Ini Rela Bersihkan Lapangan yang Tertutup Salju Tebal)

6. Fan Barcelona

 

A post shared by ACAKADUL HYF (@acakadulhyf) on

7. Patung replika Cristiano Ronaldo ikut bereaksi

 

A post shared by Football Page (@trollfootballrev) on

8. Ingat dengan kakek ini?

 

A post shared by @sakram1900 on

(Baca Juga: Bikin Pangling, Sosok Lucu Kiper Shaolin Soccer Kini Menjelma Jadi Bidadari Cantik)

9. Udud dulu biar enggak panik

 

A post shared by CR7 FAN PAGE (@cr7_sina.77) on

10. Rekor kartu merah Sergio Ramos!

(Baca Juga: Transformasi Arianny Celeste, dari Octagon Girl UFC hingga Sukses Saingi Selena Gomez)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P