Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Hal Ini Membuktikan Jika Tontowi Ahmad dan Liliyana Natsir Bukan Pasangan Ganda Campuran yang Kompak

By Susi Lestari - Senin, 12 Maret 2018 | 21:25 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, berhasil menjadi juara French Open 2017. ( KOMPAS.TV )

Pebulu tangkis spesialis ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, bisa dianggap sangat kompak jika sedang berada di lapangan.

Kekompakan keduanya dapat dibuktikan dengan beragam prestasi yang berhasil ditorehkan seperti medali emas Olimpiade Rio 2016 hingga menjadi juara dunia 2017.

Jika berada di lapangan mereka dijamin kompak, tidak dengan di luar lapangan.

Saat ditantang dalam sebuah sesi wawancara bertajuk "This or That" dari Badminton Unlimited, Tontowi dan Liliyana terbukti tidak kompak.

(Baca Juga: Bikin Aturan Servis Baru, BWF Harusnya Bisa Memberi Contoh Bukan Cuma Menyalahkan)

Dari enam pertanyaan yang diajukan, keduanya hanya menjawab dengan kompak dua pertanyaan.

Sementara untuk sisanya, keduanya masih kurang mendalami sisi lain dari pasangan masing-masing.

Berikut adalah enam pertanyaan yang diajukan dalam sesi wawancara tersebut.

1. Minuman Favorit Liliyana

Saat ditanya minuman favorit, Liliyana dan Tontowi tampak kebingungan.