Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berikut 5 Persiapan Ketika Ingin Olahraga di Luar Ruangan

By Eko Isdiyanto - Senin, 16 April 2018 | 17:00 WIB
Lari (cewekbanget.id)

Melakukan aktifitas olahraga dapat dilakukan dimana saja, namun juga banyak yang harus diperhatikan ketika melakukan olahraga di tempat terbuka.

Dilansir Bolasport.com dari kompas.com, olahraga di luar ruangan meningkatkan kemungkinan terpaparnya kulit dari sinar matahari.

Namun bukan berarti kita harus menghindari sinar matahari agar tidak terkena kulit.

Untuk itu kita perlu melakukan persiapan agar dapat mengurangi intensitas paparan sinar matahari.

Berikut persiapan yang dapat dilakukan agar tidak terlalu terpapar sinar matahari.

1. Memakai tabir surya

2. Menggunakan pakaian yang tepat

3. Hindari berolahraga saat matahari terik


Salah satu kunci kesuksesan dalam berlari adalah konsistensi.(Shutterstock)

(Baca Juga: Rajin Olahraga di Usia 45 Tahun, Yuni Shara Punya 7 Potret Seksi yang Dijamin Bikin Kamu Terkesima)