Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Indonesia merupakan negara yang mayoritas penduduknya memeluk agama Islam.
Hal tersebut membuat nuansa Islami di Indonesia begitu kental.
Nuansa Islami pun dirasakan oleh beberapa pesepak bola berdarah asing yang berkarier di Indonesia.
Tak heran jika tidak sedikit pemain asing yang berada di Indonesia memutuskan untuk menjadi mualaf.
BolaSport.com telah merangkum 7 pesepak bola asing yang memilih menjadi mualaf ketika di Indonesia.
(Baca juga: Deretan Pesepak Bola Indonesia yang Tunjukkan Hal Menyegarkan di Ramadhan, Nomor 5 Adem bagai Es Kepal Milo!)
Siapa saja mereka? Berikut ulasannya.
Pemain Borneo FC ini resmi menjadi mualaf setelah mengucap dua kalimat syahadat pada 7 Februari 2013.