Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Davide Astori Wafat, Chelsea yang Justru Trauma karena Sebelumnya Pemainnya Tiba-tiba Pingsan

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 6 Maret 2018 | 19:17 WIB
Pemain Watford, Gerard Deulofeu (kiri), berduel dengan gelandang Chelsea, N'Golo Kante, dalam laga Liga Inggris di Stadion Vicarage Road, Watford, pada 5 Februari 2018. (GLYN KIRK/AFP)


Bek Fiorentina, Davide Astori, mengontrol bola pada laga Liga Italia kontra Napoli di Stadion Artemio Franchi, Florence, pada 29 Februari 2016. Astori ditemukan meninggal dunia pada Minggu (4/3/2018).(ALBERTO PIZZOLI / AFP)

Astori dikabarkan meninggal di kamar hotelnya akibat masalah jantung.

Karena hal ini pula, Chelsea kemudian takut Kante mengalami hal serupa.

(Baca juga: Lionel Messi Jadi Raja Tendangan Bebas, Salahkan Saja Diego Maradona)

Kini pihak klub asal London tersebut tak memaksa Kante untuk segera kembali berlaga.

Hal tersebut dilakukan untuk melihat kondisinya terlebih dahulu dan agar sang pemain kembali fit seutuhnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P