Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi Boyong Bintang Swansea City, Klub Promosi Liga Inggris Ini Sudah Habiskan Dana Rp 1,3 Triliun

By Verdi Hendrawan - Jumat, 3 Agustus 2018 | 07:56 WIB
Bek Swansea City, Alfie Mawson (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Liverpool FC dalam laga Liga Inggris di Stadion Liberty, Swansea, pada 22 Januari 2018. ( GEOFF CADDICK/AFP )

Namun dengan kekuatan finansial yang dimiliki pemilik Fulham, Shahid Khan, pengeluaran sebesar ini terbilang masuk akal.


Pemilik klub Fulham, Shahid Khan, saat merayakan keberhasilan timnya promosi ke Premier League setelah memenangi partai final play-off Championship 2017-2018 menghadapii Aston Villa di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Sabtu (26/5/2018).(IAN KINGTON / AFP)

Pebisnis sukses asal Amerika Serikat berdarah Pakistan itu dikabarkan memiliki kekayakan sebesar 7,4 miliar dolar Amerika atau setara dengan 107 triliun rupiah.

Bahkan Shahid Khan telah mengajukan tawaran kepada Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) untuk membeli Stadion Wembley yang akan ia jadikan sebagai markas baru Fulham seharga 500 juta pounds (sekitar Rp 9,4 triliun).

(Baca Juga: Izin Kerja Didapat, Yoshinori Muto Resmi Jadi Pemain Jepang Pertama di Newcastle United)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P