Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Piala Dunia 2018: Inggris, Belgia, dan Portugal Punya Peluang Juara Lebih Kecil dari Peru dan Kolombia

By Tomy Kartika Putra - Kamis, 7 Juni 2018 | 20:56 WIB
Gelandang Inggris, Dele Alli (kiri), berduel dengan pemain Nigeria, Ogenyi Onazi, dalam laga persahabatan di Stadion Wembley, London, Inggris pada 2 Juni 2018. (IAN KINGTON/AFP)

Super komputer tersebut juga menghitung peluang setiap tim untuk lolos dari fase grup.

(Baca juga: Lionel Messi Akhirnya Buka Suara soal Neymar yang Dikabarkan Hengkang ke Real Madrid)


Peluang setiap peserta Piala Dunia 2018 untuk lolos dari fase grup menurut perhitungan data Gracenote.(GRACENOTE.COM)

Inggris dan Belgia yang tergabung di Grup G diprediksi akan sama-sama lolos dengan persentase sama, yaitu 71 persen di mana mereka akan mengungguli Tunisia (32 persen) dan Panama (26%).

Sementara Portugal yang mempunyai (58%) di grup B akan menjadi runner up di bawah Spanyol (76 persen), kedua tim tersebut mampu unggul dari Iran (35 persen) dan Maroko (30).

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Peluang Juara Piala Dunia 2018

  • Brasil (21 %)
  • Spanyol (10 %)
  • Jerman (8 %)
  • Argentina (8%)
  • Prancis (6 %)
  • Kolombia (5 %)
  • Peru (5 %)
  • Inggris (4 %)
  • Belgia (4 %)
  • Portugal (4 %)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P