Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hingga laga ke-17 Piala Dunia 2018, 42 gol telah tercipta. Lima di antaranya merupakan gol bunuh diri.
Hingga Rabu (20/6/2018) Cristiano Ronaldo (Portugal) dan Denis Cheryshev (Rusia) masih memimpin daftar Top Scorer dengan masing-masing mencetak tiga.
Ronaldo mengemas ketiga gol tersebut kala Portugal bermain imbang 3-3 melawan Spanyol di Stadion Olimpiyskiy, Moskow, Jumat (15/6/2018) waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB.
Sementara Cheryshev menyarangkan tiga gol dalam dua laga berbeda.
(Baca Juga: Kamis Pekan Ini, Manchester United Rampungkan Transfer Bek Idaman Jose Mourinho)
Dwigol perdana eks pemain Real Madrid itu dicetak kala Rusia menang telak 5-0 atas Arab Saudi pada laga pembuka di Stadion Luzhniki, Moskow, Kamis (14/6/2018).
Sementara gol ketiga Cheryshev dicetak ke gawang Mesir pada laga yang berakhir dengan skor 3-1 di Stadion Saint-Petersburg, Selasa (19/6/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.
#TERPOPULER Demi Antoine Griezmann, Barcelona Rela Tumbalkan Teman Cristiano Ronaldo https://t.co/yJazo584Kb
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 12 Juni 2018
Namun, jumlah gol kedua penyerang itu masih kalah dari total gol bunuh diri yang tercipta hingga saat ini yaitu lima gol.
Cristiano's greatest challenge pic.twitter.com/8AL2U21Ug3
— B/R Football (@brfootball) 19 Juni 2018
Angka tersebut menyamai jumlah gol bunuh diri pada gelaran Piala Dunia 2014 lalu dan hanya berselisih satu gol dari Piala Dunia 1998, yang mencatatkan jumlah gol bunuh diri terbanyak dalam sejarah turnamen empat tahunan tersebut.
Cukup banyaknya jumlah gol bunuh diri pada Piala Dunia 2018 menjadi fenomena menarik dan BolaSport.com merangkum video gol-gol tersebut.
Aziz Bouhaddouz - Maroko (Maroko 0-1 Iran)
HEADS YOU WIN! But is it better than THIS spectacular injury-time own goal yesterday from @AzizBouhaddouz, giving #irn a 1-0 win over #mar? #worldcup pic.twitter.com/Qvunylu6qV
— Neal Collins (@nealcol) 16 Juni 2018
Aziz Behich - Austarlia (Australia 1-2 Prancis )
Paul Pogba’s goal for France against Australia
— Man Utd Channel (@ManUtdChannel) 16 Juni 2018
[via @cbwrangler]pic.twitter.com/fa1u1A6aJe
Oghenekaro Etebo - Nigeria (Nigeria 0-2 Kroasia)
Nigerian own goal. Croatia leads 1-0 at the half. #WorldCup #CRONGA #CRO pic.twitter.com/jBvpfwTXHd
— champagne of tweets (@cbwrangler) 16 Juni 2018
Thiago Cionek - Polandia (Polandia 1-2 Senegal)
Idrissa Gueye scores.#WorldCup pic.twitter.com/gTO5kilY4Z
— Football GIFs (@FootballGIFs4) 19 Juni 2018
Ahmed Fathy - Mesir (Rusia 3-1 Mesir)
Russia have the ball in the back of the net and it appears it was thanks to an own goal by Egypt's Fathi. #RUS #EGY pic.twitter.com/f0iM2MaKpW
— The Athletic Soccer (@TheAthleticSCCR) 19 Juni 2018