Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Cristiano Ronaldo (Real Madrid), Neymar (Paris Saint-Germain), dan beberapa pemain bintang yang berlaga di Piala Dunia 2018 berpeluang tak akan pernah lagi pulang ke klubnya.
Setelah berakhirnya musim 2017-2018, para pesepak bola langsung meninggalkan klub.
Bagi yang berlaga di Piala Dunia 2018 langsung terbang ke kamp latihan timnas masing-masing.
Untuk yang tidak meluncur ke destinasi wisata untuk rehat dan berlibur.
Dicemooh Sepanjang Laga, Cristiano Ronaldo Pulangkan Maroko Hanya Lewat Satu Tembakan Akurat https://t.co/elWYKizgJo
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 20 Juni 2018
Kala Piala Dunia 2018 berakhir para pemain dan klub bakal disibukkan dengan bursa transfer musim panas 2018.
Beberapa nama yang berlaga di Rusia sudah santer akan berganti seragam pada musim depan.
Berikut BolaSport.com merangkum 10 pemain yang berpeluang tak pulang ke klub lamanya usai Piala Dunia 2018.
10. Toby Alderweireld (Belgia)
Klub Asal: Tottenham Hotspur Klub Tujuan Potensial: Manchester United
9. Thibaut Courtois (Belgia)
Klub Asal: Chelsea Klub Tujuan Potensial: Real Madrid
8. Nabil Fekir (Prancis)
Klub Asal: Olympique Lyon Klub Tujuan Potensial: Liverpool
(Baca Juga: 4 Tim Lolos ke Babak 16 Besar Piala Dunia 2018, 4 Tim Lain Harus Angkat Kaki dari Rusia)
7. Alisson Becker (Brasil)
Klub Asal: AS Roma Klub Tujuan Potensial: Liverpool, Real Madrid
6. Cristiano Ronaldo (Portugal)
Klub Asal: Real Madrid Klub Tujuan Potensial: Paris Saint-Germain, Manchester United, Juventus
5. Neymar (Brasil)
Klub Asal: Paris Saint-Germain Klub Tujuan Potensial: Real Madrid
(Baca Juga: Wasit Portugal Vs Maroko Diklaim Minta Jersey Cristiano Ronaldo, FIFA Bertindak)
4. Hirving Lozano (Meksiko)
Klub Asal: PSV Eindhoven Klub Tujuan Potensial: Everton
3. Sergej Milinkovic-Savic
Klub Asal: Lazio Klub Tujuan Potensial: Manchester United, Juventus
2. David de Gea (Spanyol)
Klub Asal: Manchester United Klub Tujuan Potensial: Real Madrid
(Baca Juga: Kalahkan Ronaldo di Daftar Top Scorer, Berikut Kompilasi Video Gol Bunuh Diri di Piala Dunia 2018)
1. Thiago Alcantara (Spanyol)
Klub Asal: Bayern Muenchen Klub Tujuan Potensial: Real Madrid, Barcelona