Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Negara Peraih Gelar Terbanyak di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis, Indonesia Peringkat Berapa?

By Susi Lestari - Senin, 24 Juli 2017 | 09:10 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, merayakan kemenangan seusai mengatasi rekan senegara, Praveen Jordan/Debby Susanto 21-19, 21-17, pada laga yang berlangsung di Hong Kong Coliseum, Minggu (27/11/2016). (BADMINTON INDONESIA)


Inggris berada di peringgkat ke-5 dengan perolehan 3 gelar.

4. Korea Selatan


Korea Selatan menjadi peringkat ke-4 dengan perolehan sebanyak 10 gelar.

3. Denmark


Posisi kedua dipegang Denmark dengan perolehan 10 gelar.

2. Indonesia


Indonesia menjadi negara peringkat ke-2 perolehan gelar terbanyak di ajang Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis. Indonesia memiliki 21 gelar.

1. tiongkok

Peringkat pertama perolehan gelar di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis dipegang China dengan 61 gelar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P